JWN NEWS JKT – Menurut Ketua Umum Laskar Anak Bangsa Anti Korupsi Indonesia (LABAKI) H. Deani Sudjana,SH.MM, sangat menyesalkan selama 3 hari mengikuti acara ‘ Konsultasi Pemantau Pemilu Mewujudkan Integritas Pemungutan dan Perhitungan Suara Pemilihan Umum Tahun 2024 dari 13 -15 Februari 2024.
Ingat pemantau itu ikhlas berjuang sesuai amanah Undang-undang, tahapan demi tahapan telah dilalui hingga puncaknya tanggal 14 Februari 2024 pencoblosan, terus turun memantau tanpa lelah bahkan hingga larut malam ikhlas melaksanakan.
Sependapat dengan Ketum Labaki, ditegaskan oleh Ketua Umum DPP PIKAD Hironimus Taime, menurutnya kita sebagai pemantau yang sudah berbuat demi bangsa dan negara baiknya Bawaslu menghargai, jangan seenaknya memberikan KONPENSASI kepada pemantau, berikanlah penghargaan karena kita pemantau ingin rasanya dihargai, ungkapnya kepada awak media disela-sela konferensi Pres di Hotel Arya Duta Menteng Jakarta Pusat. (T)